Berapa Pendapatan Driver Gojek Belitung -->

Berapa Pendapatan Driver Gojek Belitung

11 Mar 2018, March 11, 2018

 Tanjungpandan-Gojek merupakan Salah satu transportasi Umum berbasis internet di zaman yang serba canggih ini manusia cenderung di mudahkan oleh internet.

Termasuk Gojek sudah mulai heboh di belitung dan menjadi bahan perbincangan
Dan pastinya banyak bermunculan pertanyaan di kalangan masyarakat.

"berapa sih penghasilan GO-jek" begitu kiranya pertanyaan yang sering di lontarkan kepada masyarakat.

Seperti yang kita ketahui bahwa Ojek di pandang rendah oleh kalangan masyarakat karena penghasilannya yang kecil.

"Gojek merupakan suatu perusahaan besar dan kita juga di bayar dan mendapatkan bonus Rp.80.000 Rb / hari dari Pt. Gojek. " apabila mencapai 20 poin.

Coba hitung per bulan maka driver Gojek bisa menghasilkan Rp. 2.400.000/Bulan. Dan itu hanya penghasilan bonus dari Pt. Gojek

Dan driver Gojek pun di bayar oleh pelanggan sebesar Rp. 10.000/Order dan biasanya satu hari driver bisa menyelesaikan 10 Order/hari yaitu maka driver meraup keuntungan Rp. 100.000/hari jadi satu bulan driver gojek bisa mendapatkan Rp. 3.000.000/Bulan

Jadi Total perbulan driver bisa mengantongi Rp. 2.400.000+Rp.3.000.000 = Rp. 5.400.000

"dan itu bukan merupakan pendapatan bersih setelah nantinya di potong Paket pulsa dan bensin" perkiraan bersih apabila mencapai satu bulan palingan Rp. 4.000.000/ bulan"

Dan setidaknya masyarakat bisa tau pekerjaan Gojek pun cukup menjanjikan jadi bagi kalian yang ingin tau seberapa banggakah kami menjadi gojek.

Akan tetapi penghasilan Gojek di hitung berdasarkan banyaknya peminat yang ingin menggunakan gojek di belitung ini.

Dengan sistem aplikasi yang mudah Gojek siap melayani warga belitung yang ingin menggunakan layanan Gojek.

Dan warga masyarakat belitung tak perlu susah paya keluar rumah terkena panas,hujan,dan mengantri di toko atau pun memesan makanan.

Hanya dengan mengupah Rp. 10.000 anda bisa mendapatkan perlayanan super ramah oleh seluruh driver Gojek. 

TerPopuler