Menafsirkan Mimpi Raja -->

Menafsirkan Mimpi Raja

18 Oct 2018, October 18, 2018
Gambar Ilustrasi

Media islam - pada suatu hari raja mesir memanggil semua penasehat dan tukang ramalnya.tadi malam sang raja bermimpi "melihat tujuh ekor lembu kurus memakan tujuh ekor lembu yang gemuk-gemuk dan melihat tujuh tangkai gandum yang hijau dan tujuh tangkai gandum kering.

  para penasehat,dukun,tukang ramal di perintah untuk mengartikan mimpi sang raja.namun tidak seorang pun yang mampu memberikan jawaban yang memuaskan.

 raja sangat kecewa.untunglah nabo ingat akan kepandaian yusuf waktu berada di penjara.ia mengatakan hal itu kepada raja.bahwa ada seseorang pemuda yang pandai mengartikan mimpi dengan tepat.

  raja kemudian mengutus nabo untuk menemui yusuf di penjara dan minta kepada yusuf agar mau mengartikan mimpi raja tersebut.

 yusuf bukan hanya bersedia mengartikan mimpi tersebut.ia malah menerangkan jalan keluar dari arti mimpi  sang raja itu.

  berkata yusuf :"mesir akan mengalami masa subur selama tujuh tahun dan mengalami paceklik selama tujuh tahun"

 "oleh karena itu,sambung yusuf".hasil panen selama tujuh tahub di masa subur harus di simpan baik-baik,jangan di hambur-hamburkan.untuk peserdiaan selama tujuh tahun di masa paceklik.

 nabo kembali menghadap raja.setelah di sampaikan arti mimpi itu raja merasa senang.di saat itu lah nabo menyampaikan pesan yusuf agar sang raja mau mengadili yusuf dwngan seadil-adilnya karena sesungguhnya yusuf ia tidak bersalah.

 perkara yusuf pun di selidiki dan setelah terbukti ia tidak bersalah.sang raja membebaskannya dari penjara.


menjadi menteri ekonomi kerajaan mesir
  setelah sang raja mengetahui kebenaran dan kesucian yusuf, ia makin tertarik.terlebih setelah di ketahuinya bahwa yusuf itu orang yang cerdas sehingga mampu memberikan jalan keluar persoalan ekonomi kerajaan mesir,maka sang raja akhirnya memanggil yusuf untuk di angkat sebagai menteri ekonomi.

  yusuflah yang mengepalai perbendaharaan negara.ia menjadi kepala gudang agar dapat menggulanginya keserakahan para pejabat korup dan penindasan mereka terhadap rakyat kecil terutama jika nanti tiba musim paceklik.


ketika paceklik Tiba
  apa yang di ucapkan yusuf menjadi kenyataan.sesudah berlangsung masa subur selama tujuh tahun maka datanglah masa paceklik.

 masa paceklik itu juga melanda daerah palestina tempat tinggal nabi ya'qub dan saudara-saudara yusuf.

 negri palestina yang tidak tau, menahu bakal datangnya kemarau panjang itu tentu kelabakab.rakyatnya banyak yang menderita kelaparan

  demi mendengar di negri mesir,banyak tersedia bahan makanan dan boleh di tukat dengan emas oleh umum anak-nak nabi ya'qub bermaksud pergi ke mesir.

 pada waktu itu bunyamin tidak ikut serta.sewaktu mereka tiba di mesir san menukar emasnya dengan gandum mereka sama sekali tak mengira  bahwa kepala gudang perbendaharaan negri mesir adalah yusuf saudara mereka sendiri.yusuf mengetahui mereka namun pura-pura tidak mengenalnya.

yusuf memperlakukan mereka sebagai tamu terhormat.dijamu dengan makanan lezat -lezat mereka juga di beri bekal perjalanan pulang.ketika mereka siap-siap hendak pulang ke palestina,yusuf berkata kepada mereka :"bawalah saudaramu yang seayah (maksudnya bunyamin) jika tidak kamu bawa lain kali. kalian tidak ku perbolehkan masuk negri mesir dan tidak boleh membeli bahan makanan di sini.

 mereka kaget mendengar ucapan sang menteri.tak di sangka sang menteri mengetahui bahwa mereka masih mempunyai saudara lagi yaitu bunyamin.


TerPopuler