Dedi Corbuzier Bersyahadat di masjid al-Mbejaji |
PCN MEDIA, Artis Dedi corbuzier memantapkan diri menjadi seorang mualaf dan Resmi menjadi seorang Muslim pada tanggal (21/06/2019)Siang.
dedi Corbuzier bersyadat di masjid al-Mbejaji komplek ponpes ora Aji,tundan purwomartani,klasan,sleman,di Yogyakarta di pandu oleh Gus miftah,Teman sekaligus Guru bagi Dedy corbuzier.
Proses syahadat yang dilakukan oleh dedi corbuzier setelah sholat jumaat,di hari yang menurut umat islam adalah hari yang sangat baik.
dedi corbuzier pada saat bersyahadat menggunakan pakaian serba hitam,pada saat masuk kedalam masjid al-mbejaji.
kedatangan dedi Corbuzier disambut Dengan sholawat oleh jamaah masjid,suasana di dalam masjid penuh sesak pada saat itu.
Sebelum syahadat di mulai "dedi corbuzier di tanya oleh Gus Miftah ? bahwa,apakah anda masuk islam atas kesukarelaan anda sendiri untuk masuk islam"
dedi menjawab : bahwasanya dia masuk islam karena mendapatkan Hidayah,dan tanpa paksaan oleh siapa pun.
dan "dedi Corbuzier juga mengungkapkan dia masuk islam,bukan karena Mau Menikah" akan tetapi dia mendapatkan Hidayah dan dia belajar islam sudah selama 8 bulan ini dan mantap mengucapkan syahadat
" dan dedi juga menjelaskan bahwa dirinya sedang dalam tahap pembelajaran,jadi apabila ada kesalahan dia mohon diingatkan,karena setiap orang butuh proses pembelajaran."
dan Gus Miftah membimbing,dedi corbuzier mengucapkan dua kalimat syahadat dan pada saat di sana ada juga Kapolda Yogyakarta Irjen ahmad dofiri.
Orang Nomor satu dijajaran kepolisian daerah istimewa yogyakarta,untuk melihat langsung dedi corbuzier mengucapkan kalimat syahadat.