Mengapa Rokok berbahaya
•Rokok bersifat adiktif(menimbulkan ketergantungan
•di dalam rokok ada 4000 bahan kimia bernahaya
•69 bahan kimiaadalah zatkarsinogenik (dapat menimbukkan kangker) jika asapnya di hirup langsung oleh perokok aktif maupun pasif
Akibat rokok
Penyakit jantung:penyebabnya adalah asap rokok yang di hirup akan mengganggu pembuluh darah.peyakit paru,penyakit kangker,diantaranya ,kangker lidah,kangker usus besar,kangker paru dan kangker pankreas.gangguan pernafasan,impotensi,ganguan kehamilan dan janin
Semua racun jadi satu
1.Asem asetik pemberih lantai mengandung asetik,
2.Naptalin bola-bola pewangi pakaian mengandung zat beracun napalin
3.asetanisol parfum mengandung zat kimia
4.Hidrogen sianida racun tikus
5.aseton cairan penghilang kutek
6.kadmium bahan kimia baterai
7.metanol sebagai bahan bakar
8.polonium-210 bahan pembunuh isotop radioaktif
9.sodium hidroksida penghilang bulu ketiak
10.formalin untuk bahan mengawatkan
11.Geranol zat aktif dalam pestisida
12.Toluene bahan besin
13.hidrasin bahan bakar roket
14.cinnamalde hyde racun anjing dan kucing
15.urea air seni
Saya ingin berhenti merokok
•niat sungguh-sungguh berhenti merokok
•belajar membenci rokok
•sering-sering pergi ke tempat yang ruangan ber-Ac
•pindahkan semua barang-barang yang berhubungan dengan rokok
•jika ingin merokok tundalah beberapa menit lagi
•beri tau teman dan orang sekitar kalau kita ingin berhenti merokok
•kurangi merokok sedikit demi sedikit
•hilangkan kebiasaan temenung dan menunggu
•sering-seringlah pergi ke rumah sakit,agar tau pentingnya kesehatan
•cari pengganti rokok,misalkan permen