Cara Melaporkan Sms Penipuan Yang Menggangu -->

Cara Melaporkan Sms Penipuan Yang Menggangu

2 Sept 2019, September 02, 2019
Gambar Ilustrasi

PCN MEDIA,Informasi.sebagai pengguna Smart Phone pastinya semua yang mempunyai handphone pastinya penah mendapatkan sms penipuan.

yang selalu mengatas namakan perusahaan besar dan mendapatkan piluhan Juta bahakan hadiah mobil dan Motor tanpa kita pernah mengikuti kuis

dalam banyak kasus mereka yang cepat tergoda mendengar sms mendapatkan hadiah pastinya senang dan kaget.

Selaian itu juga banyak yang sudah tertipu akibat "Spam Hadiah" yang di bagikan secara random.

Baca Juga:Operasi Patuh Lalulintas Akan di Laksanakan Serentak di Seluruh Indonesia

berikut ada beberapa cara Agar kamu dapat melaporkan sms yang mengganggu kamu dan melakukan penipuan :

1.LAPORKAN KE LAYANAN FCC OJK DI Telp :1-500-655 atau kirim sms Screenshoot tersebut melalui Email : Konsumen@ojk.co.id

dengan Melaporkan Sms Penipuan setidaknya membuat dia Jera dan Tidak melakukannya lagi.

Biarkan Proses Hukum yang akan berjalan melakukannya.dan Perlu kita ketahui bahwa OJK adalah badan Hukum Pengawasan Untuk Melindungi Konsumen.

jadi jangan Pernah takut dan Ragu dalam menindak kejahatan sosial media yang banyak meresahkan Masyarakat.

Para Penipu Sms ini masih banyak Berleliaran dan jangan sampai ada orang lain yang tertipu sms Spam.

Baca Juga:Tanda-Tanda Allah Sedang Berpaling Dari Hambanya

TerPopuler