Sinergritas Dalam Mencegah Virus Corona |
PCN MEDIA,Badau.Dalam rangka memutus Rantai Penyebaran Virus Corona (Covid-19) Jajaran Polsek Badau Polres Belitung turun ke Lapangan dan memberikan himbauan ke Perusahaan-perusahaan yang ada di wilayah Kecamatan untuk menyediakan Tangki Cuci tangan di wilayah perusahaan dalam rangka cegah Covid-19 diwilayah Kecamatan Badau Kabupaten Belitung. Jum'at (03/04)
Memberikan himbauan kepada Perusahaan-perusahaan Agar menyediakan Tempat Cuci tangan di Area Tempat Kerjanya.
Demi Memutus mata Rantai penyebaran Covid-19,Senergritas di latukan di tengah masyarakat,Himbauan demi himbuan terus di gaungkan oleh Pemerintah.
"Agar Masyarakat Paham Akan bahayanya Virus Corona yang Tengah Mewabah,di seluruh dunia"
Kunci Utama Memutus mata rantai penyebaran covid-19 adalah dengan Sosial distancing dan Jaga kebersihan.
Apabila merasakan gejala Demam,batuk,pilek,beserta Tenggorokan terasa sakit Maka Segerakan Untuk memeriksakan diri ke Rumah sakit atau Posko Yang di sediakan di Kab.Belitung.