6 Kapal Rohingya Bakal di Perkiraan Datang Ke Sabang, Begini Cara Kordinasi Mereka? -->

6 Kapal Rohingya Bakal di Perkiraan Datang Ke Sabang, Begini Cara Kordinasi Mereka?

3 Dec 2023, December 03, 2023

Foto: Pengungsi Rohingya di pindahkan Ke Kantor Walikota Sabang,Secara Paksa Oleh warga Karena Sudah Beberapa Hari tidak diberikan tanggapan dan tindakan oleh Pemerintah Setempat


VISTORBELITUNG.COM, Pengungsi Rohingya Sedang Menjadi Masalah di Indonesia, karena Pengusi Rohingya ini secara Ilegal memasuki Wilayah Indonesia dengan begitu mudah,tanpa melewati pemeriksaan dan secara tiba-tiba Berlabuh di sabang, Aceh. 


Nelayan Mengungkapkan adanya kordinasi Antara Mereka yang sudah Berlabuh di pantai Sabang, Aceh. Pengungsi rohingya dan Memantau Keadaan dilepas Pantai Indonesia,menurut penuturan salah satu Nelayan, bahwa Pengungsi rohingya ini sudah berada di lautan dan terdapat 6 kapal dalam jarak sekitar 4 Mill diantaranya 3 kapal sudah mendekati sabang, Aceh. 


Cara Kerja pengungsi Rohingya ini,Mereka memantau dari laut apakah pengungsi sebelumya ditampung apa tidak dari pemerintah Lokal,barulah mereka mendaratkan lagi ke Pantai.untuk Dapat melihat situasi, apakah pengungsi rohingya ini diterima dengan baik,setelah dirasa diterima dengan baik barulah kapal selanjutnya mendaratkan ini ke tepian pantai di Aceh. 


Baca Juga:MASYARAKAT Gaungkan Tutup UNHCR Indonesia, Karena Banyak Pengungsi Rohingya Seperti TERKORDINASI RAPIH


Karena menurut penuturan nelayan disana, ada sekitar 6 kapal rohingya yang ada di laut menunggu giliran, jarak antara ketiga kapal dengan ketiga kapal lainnya yaitu sekitar 4 Miles

"pemkot sabang,Aceh memindahkan pengungsi Rohingya ini mendirikan camp di pantai, ke lahan kosong Milik BPKS Sabang, berlokasi di Gampong balohan dan info terbaru sebanyak 139 warga rohingya di pindahkan secara paksa oleh warga Ke Kantor Walikota Sabang. 


Warga Juga sebelumnya sudah Memberikan Arahan dan Teguran kepada pemerintah Lokal, agar segera mengambil tindakan yang harus dilakukan kepada pengungsi Rohingya dan sebelumnya Pengungsi rohingya yang mendarat di pantai Sabang, juga sudah diberikan bantuan secara sukarela Oleh warga, karena alasan kemanusiaan,namun Jika pemerintah tidak ambil tindkan maka masyarakat memberikan Himbauan kepada Pemerintah, jika tidak ditangani dengan serius, maka masyarakat akan mengambil tindakan untuk memulangkan para imigran Rohingya ini kelautan. 


Kedatangan Etnis rohingya ini sudah kesekian kalinya dan Terakhir pada (2/12/2023)  melalui pesisir pantai weh, sabang. mereka mendarat di pantai, Batu Hitam, jurong, keuramat gampong le Meule. Sabtu pada pukul 02:30 WIB. Para Pengusi di antara terdapat anak-anak, pria dan wanita. 


Baca Juga:200 Warga Rohingya Mendarat Daturat di Perairan Aceh,ditemukan dalam Keadaan Banyak yang Sakit

TerPopuler